Peluncuran Laporan Pemantauan Pendidikan Global UNESCO 2016
INTIPESAN.COM – Pendidikan merupakan sebuah bidang yang memiliki banyak efek di dalam kehidupan, oleh karena itu setiap negara harus serius dalam mengembangkan pendidikan. hal tersebut dinyatakan oleh Shahbaz Khan, Direktur Perwakilan Kantor UNESCO Jakarta, memberikan sambutan dalam Peluncuran UNESCO’s Global Education Monitoring Report. pada Selasa (6/9) di Graha Utama...
Redaksi September 6, 2016
Enam Target Kemdikbud guna Mengembangkan Pendidikan di Indonesia
Dalam memajukan kualitas pendidikan di Indonesia, maka Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy akan mengupayakan pencapaian enam target dan sasaran bidang pendidikan serta kebudayaan. Target tersebut diantaranya adalah penguatan pelaku pendidikan, ini dilakukan dengan meningkatkan kompetensi, kinerja, dan apresiasi terhadap pendidik dan tenaga kependidikan. Serta meningkatkan peran orang tua...
Redaksi September 6, 2016
Mengembangkan Ekonomi Digital di Negara Berkembang
Dalam beberapa tahun terakhir ekonomi digital telah banyak memberikan sumbangan bagi perekonomian negara berkembang, oleh karena itu diharapkan agaar negara-negara anggota G20 mau memberikan asistensi mereka demi kemajuan ekonomi digital. Pernyataan tersebut diberikan oleh Presiden joko Widodo saat menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang berlangsung di Hangzhou International...
Redaksi September 6, 2016
Memahami Psikologis Seorang Gangguan Bipolar Disorder
Setiap orang pada umumnya pernah mengalami suasana hati yang baik dan suasana hati yang buruk. Akan tetapi seseorang yang menderita gangguan bipolar, memiliki perasaan yang ekstrim dengan pola perasaan yang mudah berubah secara drastis. Gangguan bipolar sendiri merupakan gangguan mental, yang menyerang kondisi psikis seseorang yang ditandai dengan perubahan...
Redaksi September 5, 2016
Indonesia akan Meratifikasi UU Maritim yang Menjamin Hak – Hak Tenaga Kerja Pelaut
INTIPESAN.COM – Komisi IX Dewan Perwakilan Raykat (DPR) RI menggelar rapat kerja bersama Kementrian Ketenagakerjaan (Kemenaker) dan Dinas Perhubungan pada Senin (5/9), untuk membahas tentang TKI dengan agenda akan membahas laporan dari pemerintah tentang RUU Maritim tahun 2006. “Saya akan menyampaikan pembahasan tentang RUU konvensi ketenagakerjaan maritim. Poros maritim...
Redaksi September 5, 2016
Australia akan Membantu Indonesia dalam Pembinaan SDM
Guna mengembangkan dan memberdayakan potensi ekonomi pedesaan di Indonesia, Australia bersama Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) akan mengadakan program pelatihan leadership (kepeminpinan) bagi pemimpin dan pendamping desa. Pernyataan yersebut dikemukakan oleh Duta Besar Australia untuk Indonesia, Paul Grigson melalui keyerangan persnya pada Minggu (4/9) di Jakarta....
Redaksi September 5, 2016
Mendikbud : Sekolah akan Dipayungi dengan Kebudayaan
Seluruh sekolah akan dipayungi dengan kebudayaan dalam arti-an akan memperbanyak aktifitas Kebudayaan, khususnya yang ada didaerah – daerah setempat di nusantara. Berikut komitmen Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy saat memberi sambutan pembukaan Malang Art Week di Pendopo Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (02/09/2016) lalu. “Mari menjadikan seluruh...
Redaksi September 5, 2016
Perguruan Tinggi perlu Meningkatkan Peran dalam Membangun SDM Indonesia
Seharusnya perguruan tinggi di Indonesia harus lebih berperan dalam proses pembentukan sumber daya manusia (SDM) yang lebih berkualitas. Pendapat tersebut disampaikan oleh Zulfifli Hasan selaku dalam kuliah umum pada Sabtu (3/9) dengan judul Peran Perguruan Tinggi dalam Membangun Kualitas Bangsa Guna Memenangkan Persaingan Global di Universitas Prof Dr Moestopo,...
Redaksi September 5, 2016
Masyarakat Ikut Serta Menyukseskan Pendidikan Vokasional
Pemerintah bersama Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengajak masyarakat menyukseskan pendidikan vokasi, Hal yang merujuk pada Nawacita Presiden Joko Widodo (Jokowi), dimana ihwal pendidikan vokasi harus bisa meningkatkan produktivitas dan Sumber Daya Manusia (SDM) di Pasar internasional, demikian pernyataan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy saat berada di...
Redaksi September 5, 2016
Kiat Mengembalikan Semangat Kerja Setelah Liburan
Bagi sebagian besar pekerja, liburan adalah saat yang tepat untuk melakukan refreshing diri. Ini bisa dilakukan dengan mengunjungi berbagai macam obyek wisata ataupun beristirahat di rumah. Namun setelah masa liburan selesai, biasanya mulai timbul rasa malas untuk bekerja kembali. Mereka lantas kehilangan semangat dalam bekerja, yang akhirnya mengakibatkan prosuktivitas...
Redaksi September 5, 2016
Facebook
Twitter
Instagram
YouTube
RSS