• Menumbuhkan Minat Baca Secara Menyenangkan

    INTIPESAN.COM – Budaya baca harus ditumbuhkan dengan suasana yang nyaman, sehingga ini akan bisa menimbulkan minat untuk membaca. Hal tersebut dikemukakan oleh Hanna Catherina George, Ketua Umum Asosiasi Pekerja Informasi Sekolah Indonesia (APISI), dalam diskusi Kopi Darat pada Rabu (12/10) di Perpustakaan Kemdikbud, Jakarta. “Landasan yang harus ditekankan kepada...

  • Kemnaker akan Menempuh 3R untuk Mengoptimalkan Peran BLK

    INTIPESAN.COM – Perkembangan ekonomi global telah membuat persaingan usaha diantara negara-negara Asia semakin meningkat, untuk itu pemerintah akan terus berupaya membantu dunia usaha di Indonesia dalam menghadapi persaingan tersebut. Beberapa upaya yang dilakukan pemerintah diantaranya adalah menjaga iklim investasi agar tetap kondusif serta membantu dunia usaha dengan berbagai insentif....

  • Mencetak SDM Muda Melalui YES Summit 2016

    Saat ini Indonesia tengah gencar melakukan pembangunan di segala bidang, namun hal tersebut tidak didukung oleh ketersediaan sumber daya manusia (SDM). Terutama dari tenaga kerja usia muda yang kreatif dan inovatif dalam pengelolaan sumber-sumber energi dalam negeri. Pernyataan tersebut diberikan oleh Mukhtasor, pakar energi dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember...

  • Membina Kerjasama Tim Dalam Mencapai Tujuan Bersama

    INTIPESAN.COM – Memiliki sebuah tim yang berkinerja tinggi, tentu menjadi salah satu tujuan sebuah organisasi dalam mencapai target atau keberhasilan perusahaan. Oleh karena itu penting bagi organisasi atau perusahaan dalam menciptakan dan mengembangkan motivasi pada anggota, agar selalu tetap menjadi kelompok kerja yang memiliki kinerja tinggi bagi perusahaan. Hal...

  • Perlunya Menciptakan Iklim Kondusif Dalam Kerjasama Diantara Karyawan

    INTIPESAN.COM – Keberhasilan karyawan atau anggota dalam hubungan organisasi seperti komunikasi, kelompok kerja dan partisipasi pelaksanaan kebijakan organisasi merupakan kesatuan dari konteks organisasi. Efektifitas pelaksanaan program-program organisasi dihasilkan karena adanya suatu iklim organisasi yang kondusif, atau dapat memenuhi harapan pihak-pihak yang terlibat dalam program-program organisasi tersebut. Pernyataan tersebut dijelaskan...

  • Harus ada Penjadwalan Siswa untuk Membaca di Perpustakaan

    INTIPESAN.COM– Sebagian besar perpustakaan di sekolah saat ini memiliki kondisi layaknya sebuah gudang, yakni hanya sebagai tempat untuk menyimpan buku-buku saja. Karena kini para siswa tidak mempunyai jadwal untuk ke perpustakaan. Pendapat tersebut dikemukakan oleh Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Totok Suprayitno, dalam...

  • Kemnaker Menggunakan Cara Strategis untuk Meningkatkan SDM di Indonesia

    INTIPESAN.COM – Ketersediaan sumber daya manusia (SDM) kompetitif sangat penting dalam rangka meningkatkan daya saing Indonesia. Oleh karena itu Kemnaker terus menggalakkan berbagai strategi guna meningkatkan kompetensi SDM Indonesia, diantaranya adalah pelatihan kerja dan kompetensi, sertifikasi profesi, pemagangan ke perusahaan di dalam negeri maupun luar negeri, hingga pengendalian Tenaga...

  • Keberhasilan Implementasi Bisnis BCA Bertumpu pada Pengembangan SDM

    Sebagai salah satu bank swasta terbesar di Indonesia, PT Bank Central Asia Tbk (BCA) telah banyak meraih prestasi di tingkat nasional dan internasional. Salah satu penghargaan yang baru saja diterimanya adalah Predikat Best Stellar Workplace Award for Large Size Employer diserahkan dalam ajang Stellar Workplace Award yang diselenggarakan oleh...

  • Pendidikan di Indonesia Masih Memerlukan Peningkatan Kualitas

    Saat ini anggaran untuk bidang pendidikan di Indonesia adalah sekitar Rp 400 triliun, dari jumlah anggaran tersebut 60 persennya digunakan untuk membayar guru serta menunjang kesejahteraannya. Namun demikian kualitas pendidikan di Indonesia maih jauh tertinggal dibandingkan dengan negara-negara tetangga. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh Jusuf Kalla saat memberikan kata sambutan...

  • Mencegah Praktek Percaloan TKI Melalui Pendirian Layanan PTSA Ketenagakerjaan

    Untuk membantu para TKI dalam memperoleh dan mengurus perijinan bekerja di luar negeri, maka Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) pada Rabu (12/10) telah meluncurkan Pelayanan Terpadu Satu Atap (PTSA) Ketenagakerjaan. PTSA berguna bagi masyarakat yang membutuhkan pelayanan secara integrasi dari unit-unit kerja di Kemnaker. Dengan adanya PTSA tersebut, pelayanan seputar ketenagakerjaan...


Web Analytics

INTIPESAN adalah perusahaan yang fokus dalam pengembangan SDM, baik untuk perusahaan maupun masyarakat umum di Indonesia. Kegiatan yang dilakukan dalam proses pengembangan SDM adalah melalui Conference, Training, Media Online, Media Cetak dan event-event yang berkaitan dengan pengembangan SDM. Intipesan didirikan pada bulan September tahun 1995, dengan modal semangat dan bagian dari passion pendirinya.
Visi : Menjadi media perubahan kehidupan orang untuk menjadi lebih baik.
Misi : Bekerja dengan standar moral yang baik dan menjunjung tinggi profesionalisme dalam setiap pekerjaan yang dilakukan.

Facebook

Contact of Redaksi

Contact of Conference

Contact of Training

Newsletter (Every Week)

Get all the latest information on Events, and News. Sign up for newsletter today. [mc4wp_form id="2001"]

Copyright © 2011 - 2024 IntiPesan.com!. All Rights Reserved.