Mendikbud Mengizinkan Pungutan Biaya Tambahan Untuk Pendidikan
Guna memenuhi tambahan untuk biaya operasional sekolah, maka Kemdikbud merencanakan akan mengizinkan setiap lembaga pendidikan tersebut untuk mengumpulkan dana secara mandiri. Hal tersebut diutarakan langsung oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy pada Minggu (16/10) seusai mengikuti acara Kawastra Pawitra di Kota Solo, Jawa Tengah. Lebih jauh...
Redaksi October 17, 2016
Dampak Psikologi Kekerasan Emosi Terhadap Anak
Sebagai orangtua yang baik kita sering melakukan berbagai upaya untuk melindungi anak, namun demikian terkadang perlakuan tersebut berlebihan. Sehingga malah menimbulkan ketakutan terhadap anak. Hal tersebut bisa kita lihat saat orangtua melarang anaknya melakukan sesuatu yang dianggap berbahaya, ataupun berlawanan dengan keyakinan orangtua. Mereka biasanya akan melarang dengan tindakan...
Redaksi October 17, 2016
Kerjasama Pengembangan SDM Otomotif Bersama Daihatsu Motor Co., Ltd
Dalam mempercepat transfer teknologi dari negara Jepang kepada para pekerja Indonesia, maka diharapkan agar Daihatsu Motor Co., Ltd. memperbanyak peserta program Intra Company Transferee (ICT) dari Indonesia. Hal tersebut disampaikan Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto dalam pertemuan dengan direksi Daihatsu Motor Co., Ltd. yang dipimpin oleh Presiden Direktur Daihatsu Motor...
Redaksi October 17, 2016
Serikat Pekerja Harus Memiliki Kompetensi Agar Bisa Bersaing di Pasar Global
Seiring dengan berkembangnya perekonomian global, maka setiap perusahaan harus pula meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang dimilikinya. Untuk itu Serikat Buruh (SP/SB) diminta bekerjasama dengan pemerintah dan asosiasi pengusaha, guna meningkatkan produktivitas dan keterampilan kerja para anggotanya. Pernyataan ini disampaikan oleh Haiyani Rumondang, Dirjen Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan...
Redaksi October 17, 2016
Tranformasi Jaminan Sosial BPJS Kesehatan akan Mempengaruhi Sistem Budaya Perusahaan
INTIPESAN.COM – Adanya transformasi pada jaminan sosial di BPJS Kesehatan juga menuntut adanya perubahan sistem dan budaya perusahaan. Bicara sistem tentu bicara juga mengenai proses. Banyak tantangan didalamnya seperti mengubah mindset yang membangun karena sebelum menjadi BPJS Kesehatan para karyawan hanya berpikir kerja dan kerja. Demikian yang disampaikan oleh...
Redaksi October 15, 2016
Pemerintah Perlu Membenahi SDM Kelistrikan Untuk Proyek Listrik 35 Ribu MW
Guna menunjang program penyediaan listrik 35.000 MW.yang dikerjakan oleh pemerintah, maka diharapkan agar para pelaku industri di sektor kelistrikan mampu meningkatkan kapasitas dan memperbaiki kualitas sumber daya manusia (SDM) yang dmilikinya. Pernyataan ini disampaikan oleh Jarman, Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam sebuah keterangan...
Redaksi October 14, 2016
Setiap Tahun 500 Ribu Anak SD Putus Sekolah
Menurut data dari Kemdikbud menyebutkan bahwa setiap tahun, sekitar 500 ribu dari 31 juta anak usia Sekolah Dasar (SD) di Indonesia harus meninggalkan bangku sekolah karena berbagai alasan. Walaupun secara persentase cukup kecil, namun jumlah tersebut cukup memprihatinkan banyak pihak. Hal tersebut dinyatakan oleh Sutan Adil Hendra, Wakil Ketua...
Redaksi October 14, 2016
Peran Guru Dalam Membantu Meningkatkan Keterampilan Membaca
INTIPESAN.COM – Bagi dunia pendidikan, kegiatan membaca merupakan sebuah yang penting bagi setiap siswanya. Karena dengan membaca maka transformasi pengetahuan akan lebih mudah terjadi. Namun demikian untuk saat ini minat membaca di kalangan aanak dan remaja di Indonesia masih sangat rendah, mereka bahkan lebih cenderung memilih memegang gadget daripada...
Redaksi October 14, 2016
Kompetensi SDM Perbankan di Indonesia Masih Minim
Menjelang akan dilaksanakannya integrasi perbankan ASEAN Banking Integration Framework (ABIF) pada 2020 ternyata kompetensi SDM (Sumber Daya Manusia) perbankan di Indonesia masih minim. Hal tersebut diutarakan oleh Suhadi, Direktur Standarisasi dan Kompetensi Kemenaker dalam acara Indonesian Banking Human Capital pada Kamis (13/10) di Ritz Carlton, Jakarta. “Berdasarkan data...
Redaksi October 14, 2016
Kasus Akun Facebook Palsu Menimpa Artis Dangdut Ulfa Amoy
INTIPESAN.COM – Kasus Akun Facebook palsu kembali terjadi di dunia artis Indonesia, dan kini menimpa artis dangdut Ulfa Umar atau yang terkenal dengan nama Ulfa Amoy. Apalagi di akun palsu tersebut menampilkan foto-foto vulgar Ulfa Amoy dan berimbas dengan pandangan yang tidak baik di masyarakat padahal Ulfa Amoy yang...
Redaksi October 14, 2016
Facebook
Twitter
Instagram
YouTube
RSS