• SDM Manajemen Proyek Akan Banyak Dicari di Masa Depan

    Dalam sebuah laporan terbaru dari Project Management Institute (PMI) Project Management Job Growth and Talent Gap 2017-2027 menyebutkan bahwa permintaan tenaga kerja pada bidang manajemen proyek diperkirakan akan mengalami pertumbuhan hingga sebesar 33% sampai  dengan tahun 2027. Demikian disampaikan oleh CEO PMI China Bob Chen pada Senin (3/7).  “Perubahan...

  • Menentukan Besaran Fee bagi Pekerja Freelancer

    Perkembangan teknologi digital telah membawa banyak perubahan dalam bekerja. Kini pekerja dan pemberi kerja (klien) bahkan bisa bernegosiasi soal pekerjaan dan gaji, dengan hanya melalui perantaraan aplikasi. Pencari kerja melalui aplikasi ini sering disebut dengan istilah freelancer, yakni mereka yang mencari pekerjaan temporer sesuai dengan bidang keahlian dan minat...

  • Ada 19.210 Lowongan CPNS untuk Mahkamah Agung dan Kemenkumham

    Guna mengisi kekosongan sumber daya manusia (SDM), maka pada tahun ini Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi ( Kemenpan-RB) membuka 19.210 lowongan Calon Pegawai Negeri Sipil ( CPNS). Formasi tersebut diperlukan untuk mengisi jabatan di Mahkamah Agung (MA) dan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham). Demikian disampaikan oleh Menpan-RB...

  • Memilih Metode Pengukuran yang Sesuai sebagai Pendukung KPI

    Sebelum mendefinisikan seperti apa KPI (Key Performance Indicators)  Anda, mari kita  lihat terlebih dahulu apa yang disebut KPI dan apa yang bukan.   Sebuah KPI merupakan suatu ukuran aktivitas – biasanya disebut metrik, yang mengungkapkan bagaimana suatu bisnis atau tim  sedang berjuang untuk mencapai sasaran-sasarannya.   Jadi aktivitas itu...

  • Tujuh Pekerjaan yang Cocok bagi Karyawan Introvert

    Setiap pekerjaan selalu membutuhkan adanya komunikasi dengan orang lain, apapun bentuk pekerjaan mereka. Hal ini tentunya akan menjadi hambatan tersendiri bagi individu yang memiliki kecenderungan introvert, karena mereka biasanya jarang bergaul ataupun berkomunikasi dengan pekerja lain. Namun demikian menurut laman liputan6.com ternyata ada beberapa jenis pekerjaan, yang cocok dengan...

  • PLN Membuka Lowongan SDM bagi 6.800 Orang

    PLN telah membuka Rekrutmen Tingkat Pelaksana Tahap 1 Tahun 2017 guna menambah Sumber Daya Manusia (SDM) sebanyak 6.800 orang di beberapa wilayah kerja. Rekrutmen ini ditujukan untuk program studi SMA IPA, Teknik Listrik, Teknik Mesin, Teknik Sipil dan SMK Administrasi. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Satuan Komunikasi Korporat PLN,...

  • 7-Eleven Telah Merumahkan 1.000 Pegawainya

    Penutupan gerai 7- Eleven (Sevel) pada 30 Juni lalu, telah menyebabkan 1.000 orang karyawan sudah terkena pemutusan hubungan kerja (PHK). Data tersebut disampaikan oleh Ketua Umum Aprindo, Roy N. Mandey kepada media nasional pada Minggu (9/7) di Jakarta. Dirinya menambahkan bahwa penutupan Sevel di Indonesia telah menjadi pukulan bagi...

  • Strategi untuk Memperoleh Gaji Terbaik

    Sebagai seorang  yang baru masuk untuk meniti karier di suatu perusahaan tentu tidak mudah bagi Anda untuk meminta gaji dalam jumlah tertentu.  Hal itu dapat saja dilakukan kalau Anda memiliki banyak pengalaman atau kemampuan dan talenta khusus yang dapat disumbangkan sepanjang karier Anda.  Di sisi lain  karyawan yang sama...

  • Mengenal Knowledge Management

    Memang secara umum knowledge management (KM) belum menjadi sesuatu yang diterima secara universal oleh berbagai pihak.  KM  juga merupakan wilayah di mana perusahaan seringkali enggan mengeluarkan anggaran investasi karena diperlukan uang lumayan besar untuk menerapkan secara baik, dan memang sulit juga untuk mengukur ROI (Return on Investment).   Lebih...


Web Analytics

INTIPESAN adalah perusahaan yang fokus dalam pengembangan SDM, baik untuk perusahaan maupun masyarakat umum di Indonesia. Kegiatan yang dilakukan dalam proses pengembangan SDM adalah melalui Conference, Training, Media Online, Media Cetak dan event-event yang berkaitan dengan pengembangan SDM. Intipesan didirikan pada bulan September tahun 1995, dengan modal semangat dan bagian dari passion pendirinya.
Visi : Menjadi media perubahan kehidupan orang untuk menjadi lebih baik.
Misi : Bekerja dengan standar moral yang baik dan menjunjung tinggi profesionalisme dalam setiap pekerjaan yang dilakukan.

Facebook

Contact of Redaksi

Contact of Conference

Contact of Training

Newsletter (Every Week)

Get all the latest information on Events, and News. Sign up for newsletter today. [mc4wp_form id="2001"]

Copyright © 2011 - 2024 IntiPesan.com!. All Rights Reserved.